7 Strategi Meningkatkan Brand Image Perusahaan
7 Strategi Meningkatkan Brand Image Perusahaan Brand image atau citra merek yang…
Brand atau merek adalah identitas yang digunakan untuk membedakan produk atau jasa suatu perusahaan dari kompetitornya. Brand dapat berupa nama, logo, desain, warna, slogan, dan lain-lain.